KemenKopUKM Dorong Koperasi Sektor Produksi Bambu Kabupaten Ngada
NGADA, Stabilitas.id - Koperasi diharapkan mampu meningkatkan peran dalam perekonomian tanpa meninggalkan prinsip dan jatidiri koperasi, meningkatkan profesionalitas melalui modernisasi melalui penguatan kelembagaan, keuangan, dan usahanya. Pemerintah mengupayakan pengembangan koperasi ...